Berita

Kunjungan Mahasiswa Baru STTA

Blog Single
Pada hari Selasa, 24 Juli 2018, kantor Sinode GKT menerima kunjungan dari Mahasiswa Baru STTA 2018 - 2019. Maba STTA yang hadir berjumlah 13 orang, dan mereka diterima langsung oleh Sekretaris Umum Sinode GKT, Pdt. Suwanton, M. Div. Kiranya melalui kunjungan ini, mahasiswa baru STTA dapat mengenal lebih jauh tentang GKT. Tuhan Yesus memberkati.
Diposting Oleh : Kantor Sinode

Lainnya :

Peneguhan PJGKT Wil. 3 (Malang)

Peneguhan PJGKT Wil. 3 (Malang)

Pujisyukur kepada Tuhan karena pada Minggu, 12 Januari 2025 telah dilaksanakan Upacara Peneguhan Pengurus Jemaat Gereja Kristus Tuhan (PJGKT) Wilayah 3 - Malang periode Januari 2025 - Desember 2026. U...
Baca lebih lanjut
PENAHBISAN PENDETA GKT III MALANG

PENAHBISAN PENDETA GKT III MALANG

Bersyukur kepada Tuhan karena pada Selasa, 7 Juni 2022 BP Sinode GKT dapa...
Baca lebih lanjut
PENAHBISAN PENDETA SINODE GKT

PENAHBISAN PENDETA SINODE GKT

Pada Rabu, 16 Januari 2019, BP Sinode GKT kembali mengadakan Upacara Penahbisan Pendeta. Upacara Penahbisan ini dilaksanakan di GKT Jemaat Nazareth Surabaya dan dipim...
Baca lebih lanjut