Berita

SIDANG RAYA SINODE GKT KE - 29

Blog Single
Pada tahun 2019, Sinode GKT akan kembali mengadakan agenda rutin setiap 2 tahunan yaitu Sidang Raya. Sidang Raya tahun ini merupakan yang ke - 29 mengangkat tema Dari Bara ke Api Menyala, dan akan dilaksanakan pada tanggal 23 - 25 Juli 2019 di Singhasari Resort, Batu. Mari kita dukung dan doakan, supaya segala persiapan dan pelaksanaan Sidang Raya Sinode GKT ke - 29 ini dapat berjalan dengan baik.
Tuhan Yesus memberkati.
Diposting Oleh : Kantor Sinode

Lainnya :

Sidang Raya Sinode GKT ke - 29

Sidang Raya Sinode GKT ke - 29

Puji dan Syukur patutlah dinaikkan bagi Allah Tri Tunggal yang telah memimpin dan menyertai...
Baca lebih lanjut